Listing Program Biodata
Ø Sebelum
kita masuk ke program cobol , pertama tama hal yang harus kita kerjakan
terlebih dahulu adalah buka command prompt terlebih dahulu. Dimana kita akan
menuliskan di dalam command prompt dan memberi nama pada project tersebut
dengan extencion pada nama file(.cob) ex: edit lat1.cob maksudnya agar source
program yang sudah kita tulis akan masuk ke program cobolnya secara otomatis
setelah kita save pada command promptnya.
Ø Identification division berfungsi untuk
mengidentifikasikan sebuah program yang dibuat oleh programer seperti nama pembuat,nama
program yang digunakan ,tanggal
pembuatan dll.
Ø
Program-ID.contoh berfungsi untuk penamaan
pada program yang sedang kita buat lalu author.heri berfungsi untuk memberi
nama pada user
Ø Environtment division untuk memberikan peralatan yang
digunakan dalam kelancaran atau jalanya suatu program
Ø Data division untuk menjelaskan tentang I/o data yang
dapat digunakan serta semua keterangan tentang file , record nama data serta
bentuk format yang dapat digunakan dalam prosedure division atau
mendeskripsikan variabel variabel dan jenis tipe data yang di gunakan dalam
program tersebut
Ø Working –storage section ,01 MHS artinya mendeklarasikan
suati variabel dan tipe data yang mempunyai data input mahasiswa (MHS) seperti
: Nama , NPM dan Kelas
Ø 02 pic A(20)maksudnya adalah menunjukan posisi
alphanumeric yang disimpan di field,dalam program diatas panjang karakternya
adalah 20 maka penulisan panjang karakternya tidak boleh lebih dari 20 karakter
02 NPM PIC x(8) batas penulisan NPm sebanyak 8 karakter .lebih dari itu tidak
akan di cetak, 02 kelas pic A(5)batas penulisan kelas hanya sampai 5 karakter
dan lebih dari itu tidak akan dicetak
Ø Screen section 01 hapus ,02 blank screen untuk menentukan
format layar tampilan baik input mauput output untuk menghapus,membersihkan
layar pada kursor sebelah kiri program tersebut
Ø Prosedure division inti dari bahasa pemograman cobol
karena pada devisi ini semua statment /instruksi terbuat mulai dari perintah
mulai lalu dispaly (9 , 9 ) “NPM:” yang berarti tampilan nama : pada baris 9
dan kolom 9 lalu accept ( , ) NAMA. Yang berarti input data nama dan di simpan,
perintah ini sama seperti NPM dan KELAS hanya berbeda barisnya saja, setelah
itu DISPLAY (15 , 9) “NAMA SAYA : “, NAMA. Yang berarti tampilkan NAMA SAYA
lalu munculkan hasil dari inputan NAMA, untuk perintah selanjutnya sama saja
hanya beberda saat munculkan hasil inputan saja, setelah itu STOP RUN yang
berfungsi untuk mengakhiri program.
Ø pada listing ke 2 ada tambahan data yaitu data UTS PIC
99, UAS PIC 99, NILAI PIC 99 yang artinya variable UTS, UAS dan NILAI mempunyai
picture (PIC)nya 99 dan mempunyai (tipe data integer)
Ø lalu tambahan pada rumus yaitu COMPUTE NILAI = (UTS *
0.7) + (UAS *0.3) yang artinya masukkan rumus pada variable NILAI yaitu (UTS *
0.7) + (UAS *0.3), setelah itu ada penambahan pada DISPLAY (18 , 9) “NILAI SAYA
: “, NILAI. Yang berarti tampilkan pada
baris 18 kolom 9 NILAI SAYA lalu munculkan hasil dari penjumlahan pada variable
NILAI yang di simpan pada variable NILAI.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar